Skip to content

Penyerahan SK Kenaikan Pangkat Jabatan Pramu Bakti Oleh Kepala UPT. PSMB – LT Jember

Penyerahan SK Kenaikan Pangkat Jabatan Pramu Bakti oleh Kepala UPT. PSMB – LT Jember

Bertempat di ruang rapat kasturi dilaksanakan penyerahan SK Kenaikan Pangkat Periode 01 April April 2022 yang diserahkan secara langsung oleh Kepala UPT. Pengujian Sertifikasi Mutu Barang Lembaga Tembakau Jember, Abdiel Popang Kabanga, ST.M.M.A Kamis (02/06/2022).

ASN yang menerima SK Kenaikan Pangkat SK 1C ke 1d terdiri dari 1 (satu) orang, Jabatan Pramu Bakti atas nama M. Nisab.

Kepala UPT. PSMB – LT Jember, Abdiel Popang Kabanga, ST.M.M.A dalam arahannya menyampaikan agar setiap pegawai dapat mengembangkan diri meningkatkan kompetensi sesuai tuntutan jaman.

Turut hadir dalam kegiatan, Kepala Sub Bag. Tata Usaha, Rika Tilova, Sunito SH, Staf Kepegawaian UPT. PSMB LT Jember.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *